Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

Jupyter Notebook Sebagai Solusi Pembelajaran Berbagai Model Artificial Intelligence

  TUGAS KOMPUTASI MODERN "TUGAS KELOMPOK KOMPUTASI MODERN" Lembar Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Kelompok Yang Diampu Oleh: Adam Huda Nugraha, S.Kom., MMSI Disusun Oleh: Aldi (50418441) Alief Priambudi (50418521) Irfaan Fikri Hakim (53418370) Muhammad Burhan Nurdin (54418519) Muhammad Rizky Fajar (54418933) Restu Cahyaningrum (56418015) 4IA21 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA 2021/2022 Jupyter Notebook Sumber: datascience.foundation Jupyter adalah aplikasi web gratis untuk yang digunakan untuk membuat dan membagikan dokumen yang memiliki kode, hasil hitungan, visualisasi, dan teks. Jupyter adalah singkatan dari tiga bahasa pemrograman Julia (Ju), Python (Py), dan R. Jupyter berfungsi untuk membantu dalam membuat narasi komputasi yang menjelaskan makna dari data di dalamnya dan memberikan  insight  mengenai data tersebut. Struktur Utama Jupyter dan Fungsinya Pada dasarnya, Jupyter memiliki tiga struktur utama di dalamnya. Masing-masing stru

Penerapan Load Balancer Dalam Meningkatkan Kinerja Web Server Pada Lingkungan Cloud

  PAPER KOMPUTASI MODERN Lembar Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Individu Yang Diampu Oleh: Adam Huda Nugraha, S.Kom., MMSI Disusun Oleh: Alief Priambudi (50418521) 4IA21 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA 2021/2022 PENERAPAN LOAD BALANCER DALAM MENINGKATKAN KINERJA WEB SERVER PADA LINGKUNGAN CLOUD Alief Priambudi Universitas Gunadarma ABSTRAKSI Pesatnya pertumbuhan internet saat ini, berdampak pada meningkatnya akses pengguna yang terhubung di dalamnya. Hal tersebut berpengaruh pada kebutuhan terhadap mesin penyedia layanan, seperti halnya server web server. Hadirnya teknologi cloud saat ini, sangat membantu para pengelola web server dalam melakukan manajerial Web server khususnya terhadap mesin server yang digunakan. Banyaknya pengguna yang mengakses membuat beban sebuah web server menjadi berat dan menimbulkan masalah yaitu down nya server yang membuat pengguna sulit untuk mengakses sebuah website. Hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi kelebiha

Parallel Computation dan Distributed Computation Sebagai Penyelesaian Masalah Pada Komputasi Kinerja Tinggi

TUGAS KOMPUTASI MODERN "TUGAS INDIVIDU KOMPUTASI MODERN" Lembar Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Individu Yang Diampu Oleh: Adam Huda Nugraha, S.Kom., MMSI Disusun Oleh: Alief Priambudi (50418521) 4IA21 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA 2021/2022 Komputasi Paralel vs Terdistribusi sumber: ilmukomputasi09.wordpress.com      Komputasi terdistribusi adalah bidang yang berputar di sekitar sistem terdistribusi. Sistem terdistribusi adalah sistem yang memiliki beberapa komputer yang terletak di lokasi yang berbeda. Komputer-komputer ini dalam sistem terdistribusi bekerja pada program yang sama. Program ini dibagi menjadi tugas yang berbeda dan dialokasikan ke komputer yang berbeda. Komputer berkomunikasi dengan bantuan pengiriman pesan. Setelah menyelesaikan komputasi, hasilnya dikumpulkan dan disajikan kepada pengguna. sumber: ilmukomputasi09.wordpress.com Komputasi Terdistribusi vs Komputasi Paralel Jumlah Sistem Komputer yang Terlibat Komputasi

Cloud Computing, Grid Computing, Virtualisasi, Distributed Computing, Map Reduce dan NoSQL

  TUGAS KOMPUTASI MODERN "TUGAS INDIVIDU KOMPUTASI MODERN" Lembar Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Individu Yang Diampu Oleh: Adam Huda Nugraha, S.Kom., MMSI Disusun Oleh: Alief Priambudi (50418521) 4IA21 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA 2021/2022 Komputasi Awan (Cloud Computing) Sumber: e-trainingonline.com Definisi Cloud Computing               Apa itu Cloud Computing? Cloud Computing (dalam bahasa Indonesia disebut komputasi awan) adalah proses pengolahan daya komputasi (baik CPU, RAM, Network Speeds, Software, OS maupun Storage) melalui jaringan (biasanya lewat internet). Jadi transfer data yang terjadi bukan secara fisik dan sumber daya komputasi yang dimiliki berada di lokasi pengguna yang memakai layanannya. Manfaat Cloud Computing           Komputasi awan sebenarnya jadi menurunkan permintaan hardware dan software dari sisi si pengguna. Satu-satunya hal yang harus bisa dijalankan/dilakukan oleh si pengguna adalah software interface